Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H. Dengan Arak-arakan Obor Bersama Tokoh Masyarakat. Marhaban ya Ramadhan

Tidak ada komentar


KABUPATEN TANGERANG - Mitrapubliknews.com - Marhaban ya ramadhan, Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci ramadhan 4 aliansi yang tergabung dalam ikatan masjid dan mushola, Prisma yang di ketuai kang Erwin,Gemal Attawa yang diketuai kang Muncung Jk, Irmuna yang diketuai   kang Nyimeng dan Almuklisin yg diketuai kang kosim, Kamis (27/02/2025).


Hadir dalam moment yang sakral  tersebut seluruh masyarakat kampung kondang dan tokoh agama dengan antusias  mengumandangkan takbir dengan rute jalan kosambi asem.


Awak media menyampaikan," Dengan adanya kegiatan arak-arakan obor ini para ketua dari 4 aliansi menyampaikan bahwa diharapkan seluruh masyarakat kampung kondang dengan  menyambut datangnya bulan suci Ramadhan, Bulan penuh ampunan dengan hati yang bersih, Semangat yang tinggi, dan persiapan ibadah yang lebih baik harus selalu melestarikan budaya disetiap menyambut nya bulan suci Ramadhan.


"Bulan Ramadhan adalah bulan suci yang dipenuhi dengan berkah Allah SWT. Di bulan ini, Hampir seluruh umat Islam saling memberikan kata-kata harapan yang penuh makna kepada satu sama lain, Marhaban ya Ramadhan Mohon maaf lahir batin,"tuturnya.


(MuncungJk)

Tidak ada komentar