Festival Carnaval Pesta Rakyat HUT Kecamatan Rajeg ke-79

Tidak ada komentar





Kabupaten Tangerang - Mitrapubliknews.com - Dalam rangka menyambut hari jadi HUT  ke - 79 Kecamatan Rajeg, dengan acara gelar pestival carnaval dan pesta rakyat, Acara ada bintang tamu special perfome akustik: kularoots & balle reoth, 


Rangkaian hari jadi HUT Kecamatan Rajeg yang ke-79 yang festival pesta rakyat yang hadiri oleh, Muhamad amud, S.sos (DPRD) kabupaten Tangerang, Oman apriaman camat Rajeg, Rudi Hadikarsono (sekcam), Kapolsek AKP A Hajaji, Danramil Rajeg, dan di dukung oleh para tokoh agama, dan masyakat Rajeg kabupaten Tangerang, yang berlangsung berturut-turut, 18/19/20 Oktober 2024.


Pembukaan Acara ini di sambut oleh, Muhamad Amud S.sos (DPRD) kabupaten Tangerang, menyambut hari jadi HUT Kecamatan Rajeg ke-79 ini dimeriahkan dan di dukung oleh para tokoh dan masyakat Rajeg,dan elemen elemen sejarah budaya  se Kecamatan Rajeg yang mendukung kegiatan ini, ungkapnya,"




Pimpinan Kecamatan Rajeg Kabupaten Tangerang, Oman apriaman mengatakan dengan penuh sinergi dan semangat kebersamaan, atas dukungan 12 Kepala Desa dan 1 kelurahan total 13 se Kecamatan Rajeg yang mendukung festival pesta rakyat, pasar rakyat, donor darah, festival musik, bazar UMKM, karnaval, tasyakuran, bazar kuliner, jalan santai, talk show, akustik,  doorprize, dan topeng, di halaman kantor Kecamatan Rajeg, ucapnya camat Rajeg Oman apriaman,"


lanjutnya, sekcam Rudi Hadikarsono, setiap tahun HUT ke 79 Kecamatan Rajeg, selalu dimeriahkan dengan berbagai bentuk rasa cinta kita kepada indonesia."Tegasnya


Sementara salah satu warga, janah (20) yang ikut memeriahkan di acara festival ini, mengaku sangat antusias dalam mengikuti berbagai acara yang disediakan oleh para panitia kegiatan. di Kecamatan Rajeg


Menurutnya, kegiatan seperti ini tidak hanya memeriahkan HUT Kecamatan Rajeg saja, tetapi juga bisa menguatkan tali silaturahim dan hiburan live musik dan bazar, makan gratis.


"Saya merasa senang dapat mengikuti  ini, semoga nantinya tahun depan dapat lebih meriah lagi," harapnya.



(Ant)

Tidak ada komentar